Es Kacang merah
Bahan: Bubur kacang 250 gr kacang merah 1 liter air untuk merebus Kuah Bubur Kacang Merah: 600 ml air sisa rebusan kacang 72 gr gula merah 50 gr gula pasir 40 gr SKM coklat / 1 sachet 1 sdm coklat bubuk 1 batang kayu manis 1/4 sdt garam 3 sdm maizena dan air Kuah Santan: 500 ml air 65 ml santan instan 1/4 garam 1 lembar daun pandan Pelengkap: Sirup cocopandan SKM putih Nangka/alpukat/sagu mutiara/kacang sangrai Cara Membuat: Cuci bersih kacang merah dengan air mengalir. Siapkan panci berisi 1 liter air, didihkan. Masukkan kacang merah ke dalam air mendidih, rebus kacang selama 5 menit Matikan kompor dan biarkan panci selama 30 menit dalam kondisi tertutup. Siapkan panci, isi dengan 65 ml santan ditambah 500 ml air dan 1/4 sdt garam. Tambahkan 1 lembar daun pandan. Aduk perlahan, masak hingga santan mendidih Setelah santan mendidih kemudian matikan kompor dan tunggu hingga santan dingin. Taruh santan dalam wadah dan cetakan es kemudian masukkan ke dalam freezer agar santan membeku...